0
Disetiap satuan pendidikan perpustakaan adalah sebuah tempat yang sangat penting untuk bisa mendidik siswa agar rajin dalam melakukan literasi dalam bentuk membaca buku sesuai dengan minat dari masing-masing peserta didik. Perpustakaan menjadi tempat untuk membaca bukan hanya bagi siswa melainkan juga bagi guru, maupun bagi seluruh warga sekolah yang ingin mendapatkan informasi.

Perpustakaan menjadi sesuatu yang wajib dan harus ada di setiap satuan pendidikan meskipun saat ini kita ketahui masih banyak sekolah-sekolah baru yang masih belum memiliki tempat baca atau perpustakaan di sekolahnya.
Perpustakaan juga harus di rawat dengan baik agar menjadi tempat baca yang nyaman dan menarik untuk di pandang sehingga dapat menjadi daya tarik bagi siapapun yang masuk kedalam perpustakaan.
Perpustakaan menjadi wadah bagi seluruh masyarakat dan warga sekolah untuk bisa mendapatkan banyak informasi yang di inginkan yaitu dengan cara membaca buku.
Di setiap satuan pendidikan yang sudah memiliki perpustakaan maka tentunya juga memiliki seseorang yang di tugaskan sebagai kepala perpustakaan. Seorang kepala perpustakaan memiliki kendali dalam hal untuk mengembangkan ruangan yang ada di perpustakaan tersebut agar terlihat rapi dan menarik sehingga akan membuat pengunjung yang masuk merasa tertarik,nyaman dan menyenangkan sehingga pembaca pun merasa kerasan berada di ruangan perpustakaan tersebut.

Tahukah kalian bahwa sebagai seorang kepala perpustakaan baik pada jenjang SD,SMP,SMA maupun SMK pekerjaan tersebut memiliki nilai plus yaitu di hitung sebagai tugas tambahan yang memiliki jam sebanyak 12 jam pelajaran.
Hitungan jam sebanyak  12 jam pelajaran adalah hal yang sangat membantu dalam mencukupi kekurangan jam mengajar khususnya bagi mereka yang sudah bersertifikasi.

Untuk bisa menjadi seorang kepala sekolah maka harus di putuskan melalui suatu rapat dari pihak internal sekolah dan apabila sudah di putuskan maka yang di beri wewenang sebagai kepala perpustakaan harus memiliki SK tugas sebagai kepala perpustakaan.
Bagi kalian yang bertugas sebagai pembuat SK (surat keputusan) namun belum memiliki contoh SK kepala perpustakaan, maka pada postingan kali ini Kami akan memberikan format SK kepala perpustakaan yang dapat di jadikan sebagai contoh dalam pembuatan SK kepala perpustakaan.

Bagi kalian yang saat ini sedang membutuhkan Contoh SK Kepala Perpustakaan Sekolah, maka tentunya postingan ini akan sangat bermanfaat bagi kalian. sebab melalui postingan ini kalian dapat memiliki Contoh SK SK Kepala Perpustakaan tesebut secara gratis.

Sebelum kalian mendownload Contoh format SK Kepala Perpustakaan terbaru yang akan Kami bagikan ini maka kalian dapat menyesuaikan dengan nama sekolah serta biodata lainnya yang berhubungan dengan data di sekolah kalian masing-masing.

Baiklah bagi kalian yang ingin mendapatkan Contoh SK Kepala Perpustakaan tersebut maka sebelum kalian mendownloadnya, silahkan kalian lihat tampilannya seperti pada tampilan format Contoh SK Kepala Perpustakaan di bawah ini :

Untuk memiliki file Contoh SK Kepala Perpustakaan versi terbaru tersebut maka kalian dapat mengunduhnya mellaui link yang akan Kami bagikan di bawah ini :
  • SK KEPALA PERPUSTAKAAN SEKOLAH VERSI TERBARU ( DISINI )
Demikianlah postingan Kami kali ini mengenai Contoh SK Kepala Perpustakaan, Semoga file contoh SK Kepala Perpustakaan sekolah yang telah Kami bagikan pada kesempatan ini, dapat bermanfaat bagi kalian yang membutuhkannya.
Sumber : www.kherysuryawan.id

Posting Komentar

 
Top